Ads

Cara Menentukan Target Profit dan Menghitung Potensial Loss


Artikel ini merupakan lanjutan dari "Strategi dan Money Management"

Ilustrasi : www.shutterstock.com


Sebelum memutuskan untuk memulai trading seorang Trader disarankan membuat terlebih dahulu Target Profit (TP) yang ingin dicapai dan Potensial Loss (PL) jika terjadi kerugian. Berikut ini definisi dari TP dan PL;

  • Target Profit: Persentase profit yang ingin didapat oleh seorang Trader. Persentase dihitung per day, week, atau month. Contoh: TP yg diinginkan 40% / month, maka TP per minggu yg harus dicapai min. 10% / week.
  • Potensial Loss: Persentase modal yang hilang apabila seorang Trader salah mengambil keputusan seluruhnya, atau seluruh peluru real yang ditembakkan (mis.kan 9 peluru) luput dari sasaran. Contoh: PL ditetapkan 20% dari modal, jk modal $100 maka jika terjadi Loss modal yg hilang 20% x $100 = $20.

Dalam memilih Target Profit semakin besar TP yg diinginkan (mis.kan 80% s.d. 100% / month) maka akan semakin besar pula Resiko yg mungkin terjadi, besarnya tingkat resiko bisa diminimalisir dengan memperkecil Potensial Loss (idealnya max. 20% dari modal).

Konsekuensi Potensial Loss yg kecil adalah Target Profit menjadi kecil pula. Namun hal ini bisa disiasati dengan memperbanyak jumlah trading (mis.kan 20x Trade / day).

Berikut contoh perhitungan TP dan PL dari Tabel MM:



Lihat Strategi MM ke-3 (kolom D1:D12)
  • Target Profit cukup besar s.d. 63,49% / month (D.17), 
  • 10x Trade per hari,
  • Resiko kehilangan modal cukup kecil 20% (D.18) apabila 9 peluru tidak mengenai sasaran,
  • Menggunakan 3 peluru dummy (Acc. Virtual) dan 6 peluru sungguhan (Acc. Real).

Cara mengurangi Potensial Loss

Bagi sebagian Trader PL 20% masih dirasa cukup beresiko, PL bisa diperkecil menjadi 10% dengan cara menambah 1 peluru dummy (total menjadi 4 peluru dummy) dan mengurangi 1 peluru real (total menjadi 5 peluru real). Dengan demikian pola TP dan SL berubah menjadi:
  • Target Profit = Strategi MM ke-3 sebesar 63,49% / month, 
  • 10x Trade per hari.
  • Resiko kehilangan modal sangat kecil 10% apabila 9 peluru tidak kena sasaran Profit,
  • Menggunakan 4 peluru dummy (Acc. Virtual) dan 5 peluru sungguhan (Acc. Real).
  • Perbedaan dengan Strategi MM ke-3: Trader harus lebih bersabar sebelum menembakkan peluru real karena menggunakan 4 peluru dummy, waktu trading menjadi lebih lama.

7 komentar:

  1. Bagi yang berminat menghitung Money Management dan Potensial Lossnya silahkan berikan comment.. sertakan berapa perkiraan modal yang akan Anda pakai sebagai dasar perhitungan. Tks

    BalasHapus
  2. Saya modal $110 gan,,,gmn tuh gan cara MM nya?

    BalasHapus
  3. Saya modal $110 gan,,,gmn tuh gan cara MM nya?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Modal $110 bisa lihat Strategi 4. Modal awal $3 diubah menjadi $1.5 (Stake).
      Total modal yg terpakai dg memakai 3 peluru hampa + 6 peluru sungguhan adalah $94.5, dengan konsekuensi jika ke 9 peluru tdk mengenai sasaran maka akan kehilangan modal sebesar $94.5

      Hapus
  4. Balasan
    1. Silahkan lihat Strategi 3. Modal awalnya dimulai dari $ 0.7 (Stake), 0.7-1.5-3-6-12-24. Total modal yg digunakan $47.2 (3 peluru hampa + 6 peluru sungguhan).

      Jk ke 9 peluru tdk mengenai sasaran maka Agan akan kehilangan $47.2 (kehilangan seluruh modal).

      Namun jk Agan bisa mencapai TP (Target Profit) sebanyak 10x dlm sehari ($7) selama 20 hari ($7x20=$140) sesuai rencana sebelumnya maka %profit yg bisa didapat dalam sebulan adalah 296%.

      Hapus
  5. INFO PENTING :

    Dalam waktu dekat ini saya akan coba share Binary Statistic Signal (BSS) secara harian, utk memberi informasi tambahan bagi para Trader agar dapat melakukan Trading secara lebih disiplin.

    BalasHapus

Gambar tema oleh Petrovich9. Diberdayakan oleh Blogger.